Satu lagi pahlawan perempuan dari Aceh, Pocut Baren adalah seorang pahlawan dan ulama wanita dari Aceh yang terkenal gigih melawan penjajahan Belanda. Ia mengobarkan perang dari tahun 1903 hingga 1910.
Selain menjadi panglima perang, ia pun menjadi uleebalang daerah Gome. Ia mempunyai pengikut setia yang banyak dan membantunya dalam pertempuran melawan Belanda. Menurut cerita penduduk, ia ikut
Pocut Baren - Pahlawan & Ulama Wanita dari Aceh
Reviewed by Akses Rupiah
on
November 18, 2015
Rating:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar